Panduan Cetak Kartu Ujian

Akses Kartu Ujian (UTS dan UAS)

Masagun

Tanggal Pembaruan Terakhir 7 bulan yang lalu

Kartu Ujian adalah Lembar Dokument yang digunakan sah mahasiswa untuk dapat mengikuti Ujian (UTS/UAS) yang diselenggarakan sesuai jadwal yang sudah ditentukan.


Untuk dapat mengikuti Ujian (LURING) mahasiswa wajib menunjukan Kartu Ujian kepada Pengawas Ujian Yang bertugas diRuang Ujian. 

Kartu Ujian dapat diperoleh melalui siakad.unugha.ac.id

berikut ini adalah panduan tata cara mengakses Kartu Ujian:

  1. Mahasiswa silahkan akses siakad.unugha.ac.id
  2. login menggunakan akun masing-masing
  3. Pastikan Persyaratan administrasi mengikuti Ujianpada History tagihan sudah Lunas.
  4. Pilih menu Akademik --> Riwayat KRS
  5. Pilih Menu Aksi -- Cetak Kartu UTS/Kartu UAS (tombol cetak hanya muncul jika persyaratan administrasi telah lunas) -- Lihat gambar

6. Simpan Kartu Ujian di perangkat Anda

7. Kartu Ujian ini Tidak Harus dicetak dalam Kertas Secara Fisik. Cukup ditunjukan KePengawas Ujian dalam tampilan Layar HP Anda saat masuk Ruang Ujian

8. Tunjukan Kartu Ujian Ini saat mengikuti Ujian Luring kepada Pengawas Ujian Yang Berjaga di Ruang Ujian.


Tunjukan Kartu Ujian Pada Pengawas Ujian Yang bertugas di ruang Ujian

Selamat mencoba ya... 

Terima kasih

Apa artikel ini membantu?

41 dari 44 menyukai artikel ini

Masih perlu bantuan? Hubungi Kami